Ramalan jodoh dapat diketahui dengan menghitung jumlah weton. Hal ini
sudah tertulis di Kitam Primbon Jawa Betaljemur Adammakna. Untuk
mengetahui ramalan jodoh berdasarkan tanggal lahir ini, kita harus
mengetahui weton dan tanggal lahir kita dan pasangan. Hal ini penting
sebab nantinya weton tanggal lahir tersebut yang akan kita gunakan untuk
menghitung dan mencocokan watak kedua pasangan.
Dan yang wanita Jumat Pahing jumlah neptunya 6 + 9 = 15 lalu dikurangi 9 = 6
Sisa Weton Pria Dan Wanita= Keterangan
Ramalan Jodoh Menurut Weton Kelahiran
Cara menghitungnya adalah weton (hari dan pasaran) pria dijumlah, kemudian dikurangi 9 sisa berapa. Begitu juga dengan weton (hari dan pasaran) wanita ditambah, lalu dikurangi 9 sisa berapa.Perhitungan Hari Pasaran dan Neptu
HARI = NEPTU
- Minggu = 5
- Senin= 4
- Selasa= 3
- Rabu= 7
- Kamis= 8
- Jum’at= 6
- Sabtu= 9
PASARAN= NEPTU
- Legi= 5
- Pahing= 9
- Pon= 7
- Wage= 4
- Kliwon= 8
Dan yang wanita Jumat Pahing jumlah neptunya 6 + 9 = 15 lalu dikurangi 9 = 6
Sisa Weton Pria Dan Wanita= Keterangan
- 1-1 = Banyak yang mengasihi
- 1-2 = Bagus
- 1-3 = Kuat dan jauh rejekinya
- 1-4 = Banyak rintangan hidup
- 1-5 = Cepat bercerai.
- 1-6 = Susah dalam mencari sandang pangan
- 1-7 = Suka cek-cok/bertengkar.
- 1-8 = Sering di buat malu orang.
- 1-9 = Bagus
- 2-2 = Selamat dan banyak rejeki.
- 2-3 = Salah satu pasangan cepat ada yang meninggal
- 2-4 = Banyak yang menggoda
- 2-5 = Sering hidup prihatin.
- 2-6 = Cepat kaya.
- 2-7 = Anaknya sering meninggal
- 2-8 = Sedikit rejekinya
- 2-9 = Banyak rejekinya
- 3-3 = Hidup mlarat.
- 3-4 = Sering hidup prihatin.
- 3-5 = Cepat cerai.
- 3-6 = Banyak petunjuk dalam hidup.
- 3-7 = Sering hidup prihatin.
- 3-8 = Salah satu pasangan cepat meninggal.
- 3-9 = Kaya banyak rejekinya
- 4-4 = Sering sakit-sakitan.
- 4-5 = Banyak rencana hidup.
- 4-6 = Banyak rejekinya.
- 4-7 = Mlarat.
- 4-8 = Banyak rintangan dalam hidup.
- 4-9 = Salah satu pasangan sakit hati
- 5-5 = Hidupnya senang banyak rejeki.
- 5-6 = Rezekinya sedikit.
- 5-7 = Mudah dalam mencari sandang pangan
- 5-8 = Banyak rintangan hidup.
- 5-9 = Sedikit rezikinya
- 6-6 = Suka hidup prihatin
- 6-7 = Harmonis/rukun.
- 6-8 = Suka cek-cok/bertengkar.
- 6-9 = Sering kewirangangan/malu
- 7-7 = Banyak masalah saat menikah.
- 7-8 = Mendapatkan susah dari dirinya sendiri.
- 7-9 = Baik budi dan rumah tangganya
- 8-8 = Banyak di kasihi orang
- 8-9 = Suka hidup prihatin.
- 9-9 = Banyak rezeki namun cepat habis
0 Komentar untuk "Ramalan Jodoh Menurut Weton Kelahiran"